SDIT Darussalam 01 Batam dilengkapi dengan berbagai fasilitas yang sangat memadai untuk proses kegiatan beljar mengajar siswa meliputi:
- Gedung tiga lantai dengan jumlah empat puluh satu rombel.
- Ruang lab yang
terdiri dari :
- Lab sains yang di lengkapi dengan alat praga yang diperlukan siswa
- Lab komputer yang di lengkapi dengan fasilitas computer bagi setiap siswa
- Ruang pramuka di peruntukan untuk mendukung kegiatan kepremukaan
- Ruang perpustakaan yang dilengkapi dengan beberapa koleksi buku viksi maupun nonviksi guna meningkatkan minat baca siswa
- Ruang UKS ruang yang diperuntukan bagi siswa yang sedang sakit saat proses pembelajaran yang dilengkapi dengan fasilitas dan tenaga medis
- Kantin diperuntukan untuk kegiatan catering sekolah
- Gudang tempat penyimpanan sarana dan prasarana sekolah
- Sound system ruangan yang dipergunakan untuk menyimpan peralatan sound system
- Lapangan olah raga didukung sarana yang memadai.
- Masjid yang nyamandan bersih sebagai tempat bermunajat kepada Allah SWT.
- Memfasilitas antar jemput sekolah : fasilitas yang diperuntukan bagi siswa yang ingin mengikuti antar jemput sekolah
- Ruang tamu yang nyaman
- Pengamanan oleh security yang siaga selama 24 jam.