Artikel

Spiritual Camp Memupuk Iman, Taqwa, dan Melatih Kemandirian

Spiritual Camp Memupuk Iman, Taqwa, dan Melatih Kemandirian        Salah satu program unggulan di SMPIT, SMKIT, dan SMAIT Darussalam adalah Spiritual Camp yang dilaksanakan sekali dalam setiap bulan. Program menginap semalam  (Sabtu -Ahad) di sekolah ini bertujuan untuk menanamkan nilai-nilai karakter akhlakul karimah, iman dan takwa. Bentuk pembinaan karakter diisi dengan berbagai kegiatan diantaranya murojaah […]

Spiritual Camp Memupuk Iman, Taqwa, dan Melatih Kemandirian Read More »

Yel -Yel SDIT Darussalam 01 Juara I di Kota Batam

  Yel -Yel SDIT Darussalam 01 Juara I di Kota Batam Agenda tahunan Dinas Pendidikan untuk siswa Sekolah Dasar salah satunya adalah Varia Pendidikan yang di dalamnya ada beberapa lomba, yaitu Cerdas Cermat dan Langgam Melayu. Kegiatan itu diikuti oleh seluruh Sekolah Dasar di Kota Batam, baik negeri maupun swasta. Tidak ketinggalan, SDIT Darussalam 01

Yel -Yel SDIT Darussalam 01 Juara I di Kota Batam Read More »

Yayasan Darussalam Gelar Upacara HUT RI ke 78

 Yayasan Darussalam Gelar Upacara HUT RI ke 78 Upacara Peringatan HUT RI menjadi agenda rutin dan wajib bagi Yayasan Darussalam Batam. Acara diikuti oleh Pembina, Pengawas, Pengurus, guru dan karyawan, serta perwakilan siswa dari sekolah yang berada di naungan Yayasan Darussalam Batam dengan total keseluruhan 350 peserta. Tempat pelaksanaan upacara untuk tahun ini adalah di

Yayasan Darussalam Gelar Upacara HUT RI ke 78 Read More »

Pantomim SMPIT Go Nasional

Pantomim SMPIT Go Nasional Berprestasi dalam segala bidang sudah menjadi tekad lembaga-lembaga di bawah naungan Yayasan Darussalam Batam. Jargon “Darussalam  Juara” selalu terngiang dan memotivasi semua guru dalam melatih siswa dalam setiap lomba. Tahun ini SMPIT Darussalam  kembali membuktikan bahwa Darussalam selalu berprestasi. Dua siswa yang mewakili  ajang Festifal dan Lomba Seni Nasional (FLSN) bidang

Pantomim SMPIT Go Nasional Read More »

Dongeng Muharam di Gedung Baru Kami (RA Darussalam)

Dongeng Muharam di Gedung Baru Kami (RA Darussalam)        Muharam tahun ini terasa berbeda buat  RA Darussalam karena baru menempati gedung baru dan pindah dari kompleks Masjid Darussalam. Gedung megah dengan arsitektur modern berlantai 3 full AC nampak mewah dan elegan. Anak-anak pun bisa belajar dengan senang dan nyaman. Mendatangkan pendongeng professional Kak Iman dan

Dongeng Muharam di Gedung Baru Kami (RA Darussalam) Read More »

Scroll to Top